Kamis, 11 November 2010

MERINGKAS ISI BUKU

Meringkas adalah suatu cara penyajian singkat suatu karangan asli yang panjang dalam bentuk yang pendek atau singkat. meringkas isi buku sama dengan merikas teks bacaan.

ciri-ciri meringkas yang baik yaitu:
1. Ditulis dengan kata-kata sendiri
2. Bahasanya singkat dan padat, tetapi jelas
3. Mudah dimengerti orang lain
4. Memuat hal-hal pokok saja, tetapi dapat mewakili (representatif)

1 komentar: